5 Cara Mudah Menjaga Kesehatan Ginjal, Begini Penjelasan dr Saddam Ismail

Gres
Senin, 18 Dec 2023 09:04
    Bagikan  
5 Cara Mudah Menjaga Kesehatan Ginjal, Begini Penjelasan dr Saddam Ismail
Tangkap layar YouTube/Saddam Ismail

dr. Saddam Ismail bagikan cara mudah menjaga kesehatan ginjal.

INDONESIATREN.COMMenjaga kesehatan organ penting dalam tubuh yakni ginjal merupakan hal yang harus diperhatikan.

Hal ini selalu disepelekan karena tak sedikit orang belum mengetahui pentingnya fungsi ginjal dalam tubuh.

Manusia memiliki dua buah ginjal yang berbentuk seperti kacang merah berfungsi untuk membuang sisa metabolisme, kelebihan cairan dan zat yang tidak diperlukan lagi bagi tubuh.

Melansir dari kanal YouTube Saddam Ismail, apabila fungsi ginjal sudah rusak maka fungsi organ lainnya pun bekerja tidak maksimal.

Baca juga: Bolehkah Meniup Makanan Panas Sebelum Menyantapnya?

Maka dari itu, disarankan untuk menjaga kesehatan ginjal agar terhindar dari hal-hal yang tidak diinginkan seperti penyakit infeksi dan gagal ginjal.

Dr. Saddam Ismail membagikan beberapa cara mudah untuk menjaga kesehatan ginjal agar selalu sehat, diantaranya:

1. Cukupi kebutuhan cairan

Tak sedikit orang yang tidak mengetahui bahwa mencukupi cairan dengan minum air putih bisa menjadi satu diantara cara alami menjaga kesehatan ginjal.

Baca juga: Innalillahi, Istri Habib Rizieq Shihab Meninggal Dunia Karena Gagal Ginjal, Apa Tanda dan Gejalanya?

Cara ini sangat mudah namun kerap disepelekan. Dengan memenuhi kebutuhan air yang cukup, akan membantu ginjal menyaring darah dan membuang zat beracun.

Namun, perlu diperhatikan tidak meminum air yang berlebih karena ginjal akan bekerja terlalu berat. Cukup meminum air 2 liter per hari.

2. Hindari konsumsi obat sembarangan

Mengonsumsi obat sembarangan atau tanpa resep dokter tentunya tidak dianjurkan karena tidak mengetahui fungsi, dosis dan efek samping dari obat itu sendiri untuk tubuh.

Baca juga: Waspada, 3 Jenis Penyakit Komplikasi Seperti yang Dialami oleh Istri Habib Rizieq Shihab

"Harus diperhatikan seperti minum obat anti nyeri karena bisa merusak ginjal dan lambung yang terluka," kata dr. Saddam Ismail.

3. Hindari minum alkohol

Apabila tidak membatasi minum alkohol, ginjal akan mengalami kerusakan. Lantaran alkohol memiliki sifat diuretik bisa meningkatkan produksi urine.

Karena hal tersebut akan mengganggu cairan yang ada di dalam tubuh, mineral dan keseimbangan cairan dan mineral dalam tubuh.

4. Pola makan

Baca juga: Wajib Tahu! Ini 6 Ciri-ciri Penyakit Jantung Pada Pria, Apa Saja?

Faktor yang paling umum ginjal rusak yakni diabetes dan tekanan darah tinggi. Pola makan yang sehat dengan mengonsumsi sayuran dan buah-buahan akan mencegah penyakit tersebut akan datang.

5. Kurangi asupan garam

Tekanan darah tinggi disebabkan karena makanan yang tinggi natrium dan akan mengakibatkan kerja ginjal yang terganggu. Konsumsi hidangan mengandung garam tidak masalah tetapi tetap dengan takaran yang normal tidak berlebih.

Demikian beberapa cara mudah untuk menjaga kesehatan ginhal yang bisa Anda lakukan. Semoga bermanfaat. (*)

Baca Berita dan Artikel Menarik Lainnya di Google News

Berita Terbaru

Info Lowongan Kerja

Ragam Minggu, 4-May-2025 17:05
Info Lowongan Kerja
Ultimatum Indogrosir Makassar untuk Kembali Mediasi, Inilah Sosok Bernyali: Abd. Jalali Dg. Nai
Terancam Direlokasi Paksa dari Pulau Kera, Warga Suku Samaa Bangsa Bayo Rayakan HPN 2 Mei 2025
Ultimatum 3 Hari untuk Mediasi, Ahli Waris Tanah Tjoddo Siapkan Aksi Sangat Keras Atas Indogrosir Makassar
PDM Serahkan SK Kepala SMK Muhammadiyah Majalengka: Kepala Sekolah Dapat Diganti Kapan Saja
Berkas Dinyatakan P-21, 4 Tersangka Kasus Minyakita Diserahkan Polda Gorontalo ke Kejari Boalemo

Info Lowongan Kerja

Ragam Kamis, 1-May-2025 09:07
Info Lowongan Kerja
Disebut Rusak Pagar dan Aniaya Karyawan Indogrosir Makassar, Ahli Waris Tanah Tjoddo Dilaporkan ke Polda Sulse

Info Lowongan Kerja

Ragam Rabu, 30-Apr-2025 14:56
Info Lowongan Kerja
Sosialisasikan Slogan “Kenali Hukum Jauhi Hukuman”, Kejati Jabar Gelar Penkum di Kecamatan Rancasari Bandung

Info Lowongan Kerja

Ragam Selasa, 29-Apr-2025 14:26
Info Lowongan Kerja
Abaikan Rekomendasi Mediasi, Indogrosir Makassar Akhirnya Diduduki Paksa Ahli Waris Tanah Tjoddo

Info Lowongan Kerja

Ragam Senin, 28-Apr-2025 16:07
Info Lowongan Kerja
Bakti Sosial Paskah, Kajati Jabar Kunjungi Rumah Pemulihan Permata Cimahi dan Bala Keselamatan Bandung
Terinspirasi Kasus Indogrosir, Mahasiswa Makassar Ajak Korban Perampasan Tanah Jalin Konsolidasi
Duduki Indogrosir Makassar, Ahli Waris Tjoddo Punya Bukti Kepemilikan Kuat Atas Tanah Kilometer 18
Duduki Paksa Indogrosir Makassar, Ahli Waris Tanah Tjoddo: “Tanah ini Dikuasai Pihak Tidak Sah”
Indogrosir Makassar Diduduki Paksa, Karyawan Picu Bentrok dengan Ahli Waris Tanah Tjoddo, Berikut Foto-fotonya
Indogrosir Makassar Diduduki Paksa Ahli Waris Tanah Tjoddo: Berpotensi Korban Nyawa Ke-2 Belah Pihak"
Ahli Waris Tanah Tjoddo Main Bakar, Indogrosir Makassar Tutup Operasi Sejak Ashar, Ini Foto-Foto Panasnya