Masih Ingat Motor Bebek Kawasaki Edge? Segini Harga Bekasnya Sekarang

Rabu, 8 Nov 2023 10:00
    Bagikan  
Masih Ingat Motor Bebek Kawasaki Edge? Segini Harga Bekasnya Sekarang
Indonesiatren.com

Kawasaki Edge

INDONESIATREN.COM - Kawasaki Edge adalah sepeda motor yang kena dampak akibat gempuran motor matik. Tahun kelahirannya bisa dibilang lebih telat ketimbang para pendahulunya.

Padahal motor bebek pernah populer di masanya. Rentang tahun 1990-2000an, sebelum gempuran motor matik, motor bebek adalah tunggangan favorit masyarakat.

Hal ini pula yang dialami Kawasaki Edge. Tak seperti kakaknya, Kawasaki Kaze, motor yang mulai beredar di pasaran tahun 2012an ini kurang begitu laku. Bahkan jarang terlihat di jalanan.

Padahal motor ini dibangun tidak asal-asalan. Desainnya agresif dan memiliki sudut-sudut tajam. Berkapasitas mesin 112 cc, Kawasaki Edge punya tenaga maksimal 8,3 dk dan torsi maksimal 8,13 Nm.

Baca juga: Jangan Sampai Salah! Ini 5 Faktor Penyebab Lampu Indikator Oli Mobil Menyala

Salah satu yang sukses mengorek motor ini adalah Ibnu Sambodo dari Manual Tech dan pernah membawa Hadi Wijaya jadi juara Asia saat balapan di Qatar tahun 2011.

Sayangnya memang motor ini tenggelam popularitasnya karena mulai tahun 2010-an, motor matik lebih dipilih masyarakat sehingga motor bebek menjadi kurang diminati.

Pada akhirnya, waktu demi waktu orang lupa dengan hadirnya Kawasaki Edge ini. Walaupun kita jarang menemuka motor ini dijalan, tetapi kita tidak terlalu sulit untuk mencari Kawasaki Edge dengan kondisi bekas dan mulus.

Motor ini masih sering terlihat di situs jual beli online, dan tidak perlu mengeluarkan kocek yang mahal.

Dengan harga Rp2jutaan sampai dengan Rp4jutaan, Anda bisa membawa pulang motor ini dengan kondisi yang sesuai dengan budget.

Bahkan, ada juga yang membeli motor ini dengan harga Rp1jutaan, akan tetapi dengan kondisi yang alakadarnya.

Baca Berita dan Artikel Menarik Lainnya di Google News

Berita Terbaru

PDM Serahkan SK Kepala SMK Muhammadiyah Majalengka: Kepala Sekolah Dapat Diganti Kapan Saja
Berkas Dinyatakan P-21, 4 Tersangka Kasus Minyakita Diserahkan Polda Gorontalo ke Kejari Boalemo

Info Lowongan Kerja

Ragam Kamis, 1-May-2025 09:07
Info Lowongan Kerja
Disebut Rusak Pagar dan Aniaya Karyawan Indogrosir Makassar, Ahli Waris Tanah Tjoddo Dilaporkan ke Polda Sulse

Info Lowongan Kerja

Ragam Rabu, 30-Apr-2025 14:56
Info Lowongan Kerja
Sosialisasikan Slogan “Kenali Hukum Jauhi Hukuman”, Kejati Jabar Gelar Penkum di Kecamatan Rancasari Bandung

Info Lowongan Kerja

Ragam Selasa, 29-Apr-2025 14:26
Info Lowongan Kerja
Abaikan Rekomendasi Mediasi, Indogrosir Makassar Akhirnya Diduduki Paksa Ahli Waris Tanah Tjoddo

Info Lowongan Kerja

Ragam Senin, 28-Apr-2025 16:07
Info Lowongan Kerja
Bakti Sosial Paskah, Kajati Jabar Kunjungi Rumah Pemulihan Permata Cimahi dan Bala Keselamatan Bandung
Terinspirasi Kasus Indogrosir, Mahasiswa Makassar Ajak Korban Perampasan Tanah Jalin Konsolidasi
Duduki Indogrosir Makassar, Ahli Waris Tjoddo Punya Bukti Kepemilikan Kuat Atas Tanah Kilometer 18
Duduki Paksa Indogrosir Makassar, Ahli Waris Tanah Tjoddo: “Tanah ini Dikuasai Pihak Tidak Sah”
Indogrosir Makassar Diduduki Paksa, Karyawan Picu Bentrok dengan Ahli Waris Tanah Tjoddo, Berikut Foto-fotonya
Indogrosir Makassar Diduduki Paksa Ahli Waris Tanah Tjoddo: Berpotensi Korban Nyawa Ke-2 Belah Pihak"
Ahli Waris Tanah Tjoddo Main Bakar, Indogrosir Makassar Tutup Operasi Sejak Ashar, Ini Foto-Foto Panasnya
Breaking News: Indogrosir Makassar Diduduki Massa Pendukung Ahli Waris Tjoddo, Berikut Foto-fotonya

Info Lowongan Kerja

Ragam Jumat, 25-Apr-2025 15:38
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Kamis, 24-Apr-2025 17:13
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Rabu, 23-Apr-2025 19:22
Info Lowongan Kerja