Anies Tanggapi Momen Prabowo dan Jokowi Makan Bakso Bersama: Masyarkat Silahkan Memperhatikan...

Nusantara
Selasa, 30 Jan 2024 13:09
    Bagikan  
Anies Tanggapi Momen Prabowo dan Jokowi Makan Bakso Bersama: Masyarkat Silahkan Memperhatikan...
Instagram/@prabowo

Momen Prabowo dan Jokowi makan bakso bersama yang ditanggapi Anies.

INDONESIATREN.COM - Calon presiden (capres) nomor urut 1, Anies Baswedan menanggapi Presiden Joko Widodo (Jokowi) dan Menteri Pertahanan Prabowo Subianto yang makan bakso di satu meja.

Anies mendoakan agar bakso yang dimakan oleh Prabowo dan Jokowi memiliki rasa yang enak.

"Mudah-mudahan baksonya enak ya" ujar Anies di Kampung Muka Ancol, Pademangan, Jakarta Utara.

Mengenai hal tersebut, Anies mengaku tidak merasa panik. Ia tetap optimis karena telah bermunculan gerakan perubahan yang diusungnya bersama pendampingnya, Muhaimin Iskandar.

Baca juga: Gibran Rakabuming Tanggapi Munculnya Gerakan Salam 4 Jari: Ya Monggo, Kemarin Debat Saya Juga Dua Lawan Satu

Lebih lanjut, Anies mengungkapkan menerima saweran dengan tajuk koin perubahan dari pendukungnya yang menginginkan perubahan ketika berkampanye di 27 kampung di Jakarta yang berkumpul di Kampung Muka Ancol, Pademangan, Jakarta Utara.

Anies menyerahkan kepada masyarakat untuk melakukan penilaian terhadap calon pemimpin yang akan dipilihnya.

"Masyarakat silahkan memperhatikan, mana yang fokusnya pada perubahan untuk rakyat kebanyakan, mana yang sekadar membicarakan kekuasaan," katanya. (*)

Baca Berita dan Artikel Menarik Lainnya di Google News

Berita Terbaru

PDM Serahkan SK Kepala SMK Muhammadiyah Majalengka: Kepala Sekolah Dapat Diganti Kapan Saja
Berkas Dinyatakan P-21, 4 Tersangka Kasus Minyakita Diserahkan Polda Gorontalo ke Kejari Boalemo

Info Lowongan Kerja

Ragam Kamis, 1-May-2025 09:07
Info Lowongan Kerja
Disebut Rusak Pagar dan Aniaya Karyawan Indogrosir Makassar, Ahli Waris Tanah Tjoddo Dilaporkan ke Polda Sulse

Info Lowongan Kerja

Ragam Rabu, 30-Apr-2025 14:56
Info Lowongan Kerja
Sosialisasikan Slogan “Kenali Hukum Jauhi Hukuman”, Kejati Jabar Gelar Penkum di Kecamatan Rancasari Bandung

Info Lowongan Kerja

Ragam Selasa, 29-Apr-2025 14:26
Info Lowongan Kerja
Abaikan Rekomendasi Mediasi, Indogrosir Makassar Akhirnya Diduduki Paksa Ahli Waris Tanah Tjoddo

Info Lowongan Kerja

Ragam Senin, 28-Apr-2025 16:07
Info Lowongan Kerja
Bakti Sosial Paskah, Kajati Jabar Kunjungi Rumah Pemulihan Permata Cimahi dan Bala Keselamatan Bandung
Terinspirasi Kasus Indogrosir, Mahasiswa Makassar Ajak Korban Perampasan Tanah Jalin Konsolidasi
Duduki Indogrosir Makassar, Ahli Waris Tjoddo Punya Bukti Kepemilikan Kuat Atas Tanah Kilometer 18
Duduki Paksa Indogrosir Makassar, Ahli Waris Tanah Tjoddo: “Tanah ini Dikuasai Pihak Tidak Sah”
Indogrosir Makassar Diduduki Paksa, Karyawan Picu Bentrok dengan Ahli Waris Tanah Tjoddo, Berikut Foto-fotonya
Indogrosir Makassar Diduduki Paksa Ahli Waris Tanah Tjoddo: Berpotensi Korban Nyawa Ke-2 Belah Pihak"
Ahli Waris Tanah Tjoddo Main Bakar, Indogrosir Makassar Tutup Operasi Sejak Ashar, Ini Foto-Foto Panasnya
Breaking News: Indogrosir Makassar Diduduki Massa Pendukung Ahli Waris Tjoddo, Berikut Foto-fotonya

Info Lowongan Kerja

Ragam Jumat, 25-Apr-2025 15:38
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Kamis, 24-Apr-2025 17:13
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Rabu, 23-Apr-2025 19:22
Info Lowongan Kerja