Jokowi Tanggapi Pernyataan Mahfud MD yang Menyatakan Akan Mundur dari Menkopolhukam: Saya Hargai

Nusantara
Rabu, 24 Jan 2024 17:43
    Bagikan  
Jokowi Tanggapi Pernyataan Mahfud MD yang Menyatakan Akan Mundur dari Menkopolhukam: Saya Hargai
Instagram/@jokowi

Jokowi berikan tanggapan mengenai pernyataan Mahfud MD yang menyebut akan mundur dari jabatannya sebagai Menkopolhukam.

INDONESIATREN.COM - Cawapres nomor urut 3 sekaligus Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum dan Keamanan (Menkopulham), Mahfud MD menyatakan bahwa ia akan segera mundur dari kabinet Presiden Joko Widodo (Jokowi).

Mahfud MD menyampaikan bahwa saat ini ia tengah menunggu momentum yang tepat.

Menanggapi hal tersebut, Presiden menyebut bahwa pengunduran tersebut adalah hak dari Mahfud MD.

Jokowi mengungkapkan bahwa ia sangat menghargai keputusan dari Mahfud MD.

Baca juga: Dapat Teguran dari KPI, Ivan Gunawan Akui Tak Dapat Dukungan dari Para Sahabat: Semua Pada Diem Kan

"Ya itu hak dan saya sangat menghargai," ujar Jokowi di Lanut Halim Perdanakusuma.

Seperti diketahui, Mahfud MD mengaku bahwa ia sudah lama memiliki rencana untuk mengundurkan diri dari jabatannya sebagai Menkopolhukam.

"Saya merencankaan mengundurkan diri sebenarnya sudah lama, ketika akan mulai debat pertama," kata Mahfud.

Setelah lepas dari jabatannya sebagai Menteri, Mahfud merasa ia dapat lebih leluasa untuk membuka dan membaca data-data lantaran sudah tidak lagi berada di pemerintahan.

Baca juga: Sukses Tumbangkan Hong Kong, Timnas Palestina Lolos ke Babak 16 Besar Piala Asia 2023?

Kendati begitu, Mahfud menjelaskan bahwa ia mempertimbangkan beberapa hal, yaitu etika kepada Presiden Joko Widodo (Jokowi) yang menunjuknya sebagai Menkopolhukam. (*)

Baca Berita dan Artikel Menarik Lainnya di Google News

Berita Terbaru

Terancam Direlokasi Paksa dari Pulau Kera, Warga Suku Samaa Bangsa Bayo Rayakan HPN 2 Mei 2025
Ultimatum 3 Hari untuk Mediasi, Ahli Waris Tanah Tjoddo Siapkan Aksi Sangat Keras Atas Indogrosir Makassar
PDM Serahkan SK Kepala SMK Muhammadiyah Majalengka: Kepala Sekolah Dapat Diganti Kapan Saja
Berkas Dinyatakan P-21, 4 Tersangka Kasus Minyakita Diserahkan Polda Gorontalo ke Kejari Boalemo

Info Lowongan Kerja

Ragam Kamis, 1-May-2025 09:07
Info Lowongan Kerja
Disebut Rusak Pagar dan Aniaya Karyawan Indogrosir Makassar, Ahli Waris Tanah Tjoddo Dilaporkan ke Polda Sulse

Info Lowongan Kerja

Ragam Rabu, 30-Apr-2025 14:56
Info Lowongan Kerja
Sosialisasikan Slogan “Kenali Hukum Jauhi Hukuman”, Kejati Jabar Gelar Penkum di Kecamatan Rancasari Bandung

Info Lowongan Kerja

Ragam Selasa, 29-Apr-2025 14:26
Info Lowongan Kerja
Abaikan Rekomendasi Mediasi, Indogrosir Makassar Akhirnya Diduduki Paksa Ahli Waris Tanah Tjoddo

Info Lowongan Kerja

Ragam Senin, 28-Apr-2025 16:07
Info Lowongan Kerja
Bakti Sosial Paskah, Kajati Jabar Kunjungi Rumah Pemulihan Permata Cimahi dan Bala Keselamatan Bandung
Terinspirasi Kasus Indogrosir, Mahasiswa Makassar Ajak Korban Perampasan Tanah Jalin Konsolidasi
Duduki Indogrosir Makassar, Ahli Waris Tjoddo Punya Bukti Kepemilikan Kuat Atas Tanah Kilometer 18
Duduki Paksa Indogrosir Makassar, Ahli Waris Tanah Tjoddo: “Tanah ini Dikuasai Pihak Tidak Sah”
Indogrosir Makassar Diduduki Paksa, Karyawan Picu Bentrok dengan Ahli Waris Tanah Tjoddo, Berikut Foto-fotonya
Indogrosir Makassar Diduduki Paksa Ahli Waris Tanah Tjoddo: Berpotensi Korban Nyawa Ke-2 Belah Pihak"
Ahli Waris Tanah Tjoddo Main Bakar, Indogrosir Makassar Tutup Operasi Sejak Ashar, Ini Foto-Foto Panasnya
Breaking News: Indogrosir Makassar Diduduki Massa Pendukung Ahli Waris Tjoddo, Berikut Foto-fotonya

Info Lowongan Kerja

Ragam Jumat, 25-Apr-2025 15:38
Info Lowongan Kerja