HP Rp1 Jutaan Samsung Galaxy A02 Dengan Mengusung Chipset MediaTek MT6739W, Tak Kalah Bersaing Buat Gaming

Selasa, 16 Jan 2024 09:07
    Bagikan  
HP Rp1 Jutaan Samsung Galaxy A02 Dengan Mengusung Chipset MediaTek MT6739W, Tak Kalah Bersaing Buat Gaming
samsung.com

Berikut spesifikasi hp Samsung Galaxy A02

INDONESIATREN.COMDipasarkan pada Februari 2021 lalu, Samsung Galaxy A02 telah hadir sebagai perangkat hp gaming di kelas entry level.

Meskipun kehadiran sudah hampir tiga tahun menghiasi pasar tanah air dan belum dilengkapi fitur gaming booster, Samsung Galaxy A02 dapat memainkan game PUBG dan ML dengan mode smooth medium dan balance medium.

Dengan performa cukup gahar, membuat hp Samsung Galaxy A02 ini menjadi deretan smartphone murah, lantaran harganya yang terbilang ramah di kantong.

Untuk mengintip spesifikasinya, pada bagian tampilan muka hp Samsung A02 ini memiliki layar PLS IPS dengan bentangan 6,5 inci dan pembekalan grafis beresolusi HD+ (720x1600 piksel) membuat detail warna video dan game tampak jelas.

Baca juga: Piala Asia 2023: Sempat Samakan Kedudukan, Timnas Indonesia Digasak Irak

Menelisik pada bagian kamera, Samsung Galaxy A02 dilengkapi dengan kamera belakang 13 + 2MP dan kamera depan 5MP.

Lebih lanjut, dapur pacu Samsung Galaxy A02 mengandalkan chipset MediaTek MT6739W yang memiliki CPU quad-core 1,5GHz, menawarkan performa yang handal di kelasnya.

Mengusung RAM 3GB dan tak tanggung-tanggung untuk masalah penyimpanan internal menyediakan ruang data 32GB, ponsel ini memberikan ruang penyimpanan yang memadai.

Namun tak perlu khawatir, Samsung Galaxy A02 dapat menambahkan microSD sampai 1TB.

Baca juga: 6 Korban Meninggal Dunia Dalam Musibah Kebakaran di Tempat Hiburan Malam Karaoke di Kota Tegal

Tak hanya itu, daya tahan baterai menjadi keunggulan utama dengan kapasitas baterai mencapai 5000mAh.

Sistem operasi Samsung Galaxy A02s menggunakan Android 10 dengan antarmuka OneUI versi 2.5.

Adapun fitur tambahan di Galaxy A02 ini dilengkapi teknologi face unlock yang canggih untuk mendeteksi wajah.

Daftar Harga terbaru Samsung Galaxy A02 Januari 2024

- Samsung Galaxy A02 3G/32GB: Rp1.310.000. (*)

Baca Berita dan Artikel Menarik Lainnya di Google News

Berita Terbaru

Ultimatum Indogrosir Makassar untuk Kembali Mediasi, Inilah Sosok Bernyali: Abd. Jalali Dg. Nai
Terancam Direlokasi Paksa dari Pulau Kera, Warga Suku Samaa Bangsa Bayo Rayakan HPN 2 Mei 2025
Ultimatum 3 Hari untuk Mediasi, Ahli Waris Tanah Tjoddo Siapkan Aksi Sangat Keras Atas Indogrosir Makassar
PDM Serahkan SK Kepala SMK Muhammadiyah Majalengka: Kepala Sekolah Dapat Diganti Kapan Saja
Berkas Dinyatakan P-21, 4 Tersangka Kasus Minyakita Diserahkan Polda Gorontalo ke Kejari Boalemo

Info Lowongan Kerja

Ragam Kamis, 1-May-2025 09:07
Info Lowongan Kerja
Disebut Rusak Pagar dan Aniaya Karyawan Indogrosir Makassar, Ahli Waris Tanah Tjoddo Dilaporkan ke Polda Sulse

Info Lowongan Kerja

Ragam Rabu, 30-Apr-2025 14:56
Info Lowongan Kerja
Sosialisasikan Slogan “Kenali Hukum Jauhi Hukuman”, Kejati Jabar Gelar Penkum di Kecamatan Rancasari Bandung

Info Lowongan Kerja

Ragam Selasa, 29-Apr-2025 14:26
Info Lowongan Kerja
Abaikan Rekomendasi Mediasi, Indogrosir Makassar Akhirnya Diduduki Paksa Ahli Waris Tanah Tjoddo

Info Lowongan Kerja

Ragam Senin, 28-Apr-2025 16:07
Info Lowongan Kerja
Bakti Sosial Paskah, Kajati Jabar Kunjungi Rumah Pemulihan Permata Cimahi dan Bala Keselamatan Bandung
Terinspirasi Kasus Indogrosir, Mahasiswa Makassar Ajak Korban Perampasan Tanah Jalin Konsolidasi
Duduki Indogrosir Makassar, Ahli Waris Tjoddo Punya Bukti Kepemilikan Kuat Atas Tanah Kilometer 18
Duduki Paksa Indogrosir Makassar, Ahli Waris Tanah Tjoddo: “Tanah ini Dikuasai Pihak Tidak Sah”
Indogrosir Makassar Diduduki Paksa, Karyawan Picu Bentrok dengan Ahli Waris Tanah Tjoddo, Berikut Foto-fotonya
Indogrosir Makassar Diduduki Paksa Ahli Waris Tanah Tjoddo: Berpotensi Korban Nyawa Ke-2 Belah Pihak"
Ahli Waris Tanah Tjoddo Main Bakar, Indogrosir Makassar Tutup Operasi Sejak Ashar, Ini Foto-Foto Panasnya
Breaking News: Indogrosir Makassar Diduduki Massa Pendukung Ahli Waris Tjoddo, Berikut Foto-fotonya