Buah Pengabdian 36 Tahun, Polisi di Sukabumi Ini Akhirnya Naik Pangkat jadi Perwira

Selasa, 5 Mar 2024 15:07
    Bagikan  
Buah Pengabdian 36 Tahun, Polisi di Sukabumi Ini Akhirnya Naik Pangkat jadi Perwira
Istimewa/Humas Polres Sukabumi Kota

Muhamad Budiono, Kanit Binmas Polsek Lembursitu akhirnya bisa menikmati hasil dari pengabdiannya selama puluhan tahun di Korps Bhayangkara.

INDONESIATREN.COM - Muhamad Budiono, Kanit Binmas Polsek Lembursitu akhirnya bisa menikmati hasil dari pengabdiannya selama puluhan tahun di Korps Bhayangkara.

36 tahun lebih 3 bulan lamanya ia bertugas sebagai Bintara Polri dengan pangkat terakhir Aiptu.

Hingga akhirnya, digelar upacara Korps Raport Kenaikan Pangkat di Mapolres Sukabumi Kota pada Senin, 4 Maret 2024, di mana Muhamad Budiono menyandang pangkat baru sebagai perwira.

Kapolres Sukabumi Kota, AKBP Ari Setyawan Wibowo menuturkan, kenaikan pangkat pengabdian bagi anggota Polri tersebut merupakan apresiasi yang diberikan institusi terhadap personel Polri yang telah menunjukan dedikasi yang baik dan bertanggung jawab di setiap pelaksanaan tugas.

Baca juga: Puluhan Anggota Polres Sukabumi Kota Naik Pangkat, Kapolres: Bukan untuk Gagah-gagahan!

Ia juga berharap, kenaikan pangkat pengabdian yang diterima salah seorang personelnya tersebut menjadi motivasi bagi personel Polri lainnya untuk terus meningkatkan kinerja serta memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat.

"Kenaikan pangkat pengabdian ini hendaknya dijadikan sebagai motivasi kinerja bagi setiap personel Polri lainnya untuk lebih meningkatkan tugas dalam mengabdikan diri kepada masyarakat, bangsa dan negara," kata Ari.

Ia pun mengucapkan selamat kepada Muhamad Budiono yang kini berpangkat Ipda. Ari meminta kinerja yang sudah baik terus dipertahankan dan ditingkatkan.

"Terima kasih serta penghargaan kepada seluruh personel yang telah melaksanakan tugas dengan sungguh-sungguh dan penuh rasa tanggung jawab," pungkas Ari.

Baca Berita dan Artikel Menarik Lainnya di Google News

Berita Terbaru

Sepekan tak Terlihat, Lelaki Lansia Ditemukan Meninggal dalam Kamar Kontrakan di Parungkuda, Sukabumi

Info Lowongan Kerja

Ragam Selasa, 18-Feb-2025 14:38
Info Lowongan Kerja
Sambut Ramadhan, Dir Reskrimsus Polda Gorontalo Ikut Monitoring Bahan Pokok di Kota dan Kabupaten Gorontalo

Info Lowongan Kerja

Ragam Minggu, 16-Feb-2025 14:07
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 15-Feb-2025 22:44
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Jumat, 14-Feb-2025 16:26
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Kamis, 13-Feb-2025 20:42
Info Lowongan Kerja
Kerjasama dengan RS Cicendo, Kejati Jabar Gelar Pemeriksaan Mata dan Gigi di SDN 02 Bojong Asih Bandung

Info Lowongan Kerja

Ragam Rabu, 12-Feb-2025 15:33
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Selasa, 11-Feb-2025 17:37
Info Lowongan Kerja
Peduli Lingkungan, Dian-Amih Gelar “Ngayuga Bumi Kuningan 2025” Gema Jabar Hejo Bergerak di Caracas Kuningan

Info Lowongan Kerja

Ragam Senin, 10-Feb-2025 14:01
Info Lowongan Kerja
Gandeng Manzone, Denny Sumargo Luncurkan Pakaian Dalam Pria Merk Rudal
4 Meninggal, Ini Kronologi Kecelakaan Truk Muatan Batu Timpa Minibus di Sukabumi
Breaking News: Truk Timpa Mobil di Palabuhanratu Sukabumi, 4 Warga Meninggal Dunia!!! Simak Foto-fotonya
Obati Kerinduan Jelang Akhir Pekan: Live “Indonesia Kemarin’ di NBS Radio Bersama Niagara Band

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 8-Feb-2025 12:51
Info Lowongan Kerja
Secuil tentang Aktuil: Majalah Hiburan Lokal Fenomenal yang Tetap Aktual pada Era Milenial

Info Lowongan Kerja

Ragam Jumat, 7-Feb-2025 21:02
Info Lowongan Kerja
Aktivitas PETI Dibongkar Polda Gorontalo, 3 Terduga Pelaku Terancam 5 Tahun Penjara dan Denda 100 M