Viral! Perusahaan Minuman di Polandia Menggunakan Robot AI Sebagai CEO

Kamis, 9 Nov 2023 08:00
    Bagikan  
Viral! Perusahaan Minuman di Polandia Menggunakan Robot AI Sebagai CEO
Instagram @the_dictador

Viral robot AI ini menjadi CEO perusahaan minuman di Polandia.

INDONESIATREN.COM - Sebuah perusahaan minuman di Polandia membuat geger media sosial, dengan menggunakan robot kecerdasan buatan atau AI untuk memimpin perusahaan.

Jika biasanya sebuah perusahaan dipimpin oleh seorang ahli atau pakar.

Namun perusahaan minuman asal Polandia, Dictador menjadi perusahaan pertama di dunia yang dipimpin oleh Robot Ai bernama Mika. Tak main-main, posisi Mika adalah sebagai CEO.

Perusahaan minuman tersebut, mengumumkan kehadiran Mika lewat akun Instagramnya dalam sebuah postingan Reels Instagram.

Baca juga: Buruknya Polusi Udara di Ibu Kota India, 50 Persen Pekerja Terancam Kena Dampak

Mika sudah diperkenalkan pada publik kurang lebih delapan bulan yang lalu.

Mika diperkenalkan di Instagram @the_dictador, berisi pesan berbahasa Inggris yang artinya, "Halo Instagram! Ini Mika, CEO AI Dictador.Sebagai humanoid, saya mewujudkan nilai-nilai inovatif, berani, dan berpikiran maju yang dimiliki perusahaan kami Sangat dihargai".

Bahkan sepekan lalu, Mika diberi gelar Profesor Honorer selama Peresmian Universitas Collegium Humanum 2023/2024.

Penghargaan ini merayakan Fusi Inovatif yang luar biasa dari MIKA terhadap Rum Dictador Tradisional dan Kolektor dengan Seni Kontemporer dan Dunia Digital.

Di beberapa postingan tak sedikit netizen yang berdebat tentang keberadaan Mika, berikut kutipannya.

"Here is a rebel rebel (Ini dia pemberontak pemberontak)," tulis akun @benzane.art.

"Hello ia, what do you think about dictature ? (Halo ia, apa yang kamu pikirkan tentang diktator?)," tulis akun @sirdaewen.

"You're giving an AI an academic award.. like what (Kau memberikan penghargaan akademik kepada AI.. kek apa ya)," tulis akun @itsyaboi_rob_ sembari memberi emot ketawa.

"This is a joke right!!!! (Ini lelucon kan!!!!)," tulis akun @redtatu sambil memberi hastag #boycott.

Baca Berita dan Artikel Menarik Lainnya di Google News

Berita Terbaru

Info Lowongan Kerja

Ragam Minggu, 4-May-2025 17:05
Info Lowongan Kerja
Ultimatum Indogrosir Makassar untuk Kembali Mediasi, Inilah Sosok Bernyali: Abd. Jalali Dg. Nai
Terancam Direlokasi Paksa dari Pulau Kera, Warga Suku Samaa Bangsa Bayo Rayakan HPN 2 Mei 2025
Ultimatum 3 Hari untuk Mediasi, Ahli Waris Tanah Tjoddo Siapkan Aksi Sangat Keras Atas Indogrosir Makassar
PDM Serahkan SK Kepala SMK Muhammadiyah Majalengka: Kepala Sekolah Dapat Diganti Kapan Saja
Berkas Dinyatakan P-21, 4 Tersangka Kasus Minyakita Diserahkan Polda Gorontalo ke Kejari Boalemo

Info Lowongan Kerja

Ragam Kamis, 1-May-2025 09:07
Info Lowongan Kerja
Disebut Rusak Pagar dan Aniaya Karyawan Indogrosir Makassar, Ahli Waris Tanah Tjoddo Dilaporkan ke Polda Sulse

Info Lowongan Kerja

Ragam Rabu, 30-Apr-2025 14:56
Info Lowongan Kerja
Sosialisasikan Slogan “Kenali Hukum Jauhi Hukuman”, Kejati Jabar Gelar Penkum di Kecamatan Rancasari Bandung

Info Lowongan Kerja

Ragam Selasa, 29-Apr-2025 14:26
Info Lowongan Kerja
Abaikan Rekomendasi Mediasi, Indogrosir Makassar Akhirnya Diduduki Paksa Ahli Waris Tanah Tjoddo

Info Lowongan Kerja

Ragam Senin, 28-Apr-2025 16:07
Info Lowongan Kerja
Bakti Sosial Paskah, Kajati Jabar Kunjungi Rumah Pemulihan Permata Cimahi dan Bala Keselamatan Bandung
Terinspirasi Kasus Indogrosir, Mahasiswa Makassar Ajak Korban Perampasan Tanah Jalin Konsolidasi
Duduki Indogrosir Makassar, Ahli Waris Tjoddo Punya Bukti Kepemilikan Kuat Atas Tanah Kilometer 18
Duduki Paksa Indogrosir Makassar, Ahli Waris Tanah Tjoddo: “Tanah ini Dikuasai Pihak Tidak Sah”
Indogrosir Makassar Diduduki Paksa, Karyawan Picu Bentrok dengan Ahli Waris Tanah Tjoddo, Berikut Foto-fotonya
Indogrosir Makassar Diduduki Paksa Ahli Waris Tanah Tjoddo: Berpotensi Korban Nyawa Ke-2 Belah Pihak"
Ahli Waris Tanah Tjoddo Main Bakar, Indogrosir Makassar Tutup Operasi Sejak Ashar, Ini Foto-Foto Panasnya