Pemilu 2024: 1,9 Juta Lembar Surat Suara untuk Sudah diterima KPU Kota Bandung

Teritori
Rabu, 20 Dec 2023 20:02
    Bagikan  
Pemilu 2024: 1,9 Juta Lembar Surat Suara untuk Sudah diterima KPU Kota Bandung
Freepik

ilustrasi surat suara untuk pemilihan anggota DPR RI dan DPRD jawa Barat diterima KPU Kota Bandung.

INDONESIATREN.COM -  Sebanyak 1.913.569 lembar surat suara untuk pemilihan caleg legislatif (caleg) sudah diterima Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Bandung.

Ketua KPU Kota Bandung Suharti mengatakan, saat ini surat suara yang sudah diterima KPU baru dua jenis yaitu surat suara untuk caleg DPR RI dan DPRD Provinsi Jawa Barat. 

Pengiriman surat suara sebanyak 1.913.569 lembar itu kata Suharti sudah ditambah dengan cadangan 2 persen dari total daftar pemilih tetap (DPT) Kota Bandung sebanyak 1.872.381 pemilih.

Sementara untuk surat suara yang belum diterima untuk pemilihan umum (Pemilu 2024), kata Suharti tinggal tiga surat suara.

Baca juga: Meski Kasus Covid-19 Meningkat, Dinkes Akui Belum Temukan Varian JN.1 di Jabar

Ketiga surat suara tersebut adalah DPD, DPRD kota dan ]surat suara untuk pemilihan Presiden dan Wakil Presiden.

"Saat ini ketiganya sedang dalam proses percetakan, jadi nanti kalau sudah selesai akan di distribusikan," kata Suharti saat dijumpai di Hotel Horison, Kota Bandung, Rabu, 20 Desember 2023.

Dia juga menyebutkan, untuk ketiga surat suara tersebut akan mulai didistribusikan mulai tanggal 28-29 Desember 2023 menuju gudang KPU.

"Untuk pendistribusian logistik Pemilu akan di kawal ketat oleh pihak kepolisian," kata Suharti.

Baca juga: Jelang Pengumuman Suku Bunga Acuan BI, Rupiah Melempem Lagi

Hal itu karena, sudah menjadi tugas dan fungsi kepolisian untuk mengawal ketat logistik Pemilu.

"Nanti logistik Pemilu ini akan di kawal ketat selama 24 Jam, selama di perjalanan dan di gudang KPU," ucapnya.(*)

Baca Berita dan Artikel Menarik Lainnya di Google News

Berita Terbaru

Ultimatum Indogrosir Makassar untuk Kembali Mediasi, Inilah Sosok Bernyali: Abd. Jalali Dg. Nai
Terancam Direlokasi Paksa dari Pulau Kera, Warga Suku Samaa Bangsa Bayo Rayakan HPN 2 Mei 2025
Ultimatum 3 Hari untuk Mediasi, Ahli Waris Tanah Tjoddo Siapkan Aksi Sangat Keras Atas Indogrosir Makassar
PDM Serahkan SK Kepala SMK Muhammadiyah Majalengka: Kepala Sekolah Dapat Diganti Kapan Saja
Berkas Dinyatakan P-21, 4 Tersangka Kasus Minyakita Diserahkan Polda Gorontalo ke Kejari Boalemo

Info Lowongan Kerja

Ragam Kamis, 1-May-2025 09:07
Info Lowongan Kerja
Disebut Rusak Pagar dan Aniaya Karyawan Indogrosir Makassar, Ahli Waris Tanah Tjoddo Dilaporkan ke Polda Sulse

Info Lowongan Kerja

Ragam Rabu, 30-Apr-2025 14:56
Info Lowongan Kerja
Sosialisasikan Slogan “Kenali Hukum Jauhi Hukuman”, Kejati Jabar Gelar Penkum di Kecamatan Rancasari Bandung

Info Lowongan Kerja

Ragam Selasa, 29-Apr-2025 14:26
Info Lowongan Kerja
Abaikan Rekomendasi Mediasi, Indogrosir Makassar Akhirnya Diduduki Paksa Ahli Waris Tanah Tjoddo

Info Lowongan Kerja

Ragam Senin, 28-Apr-2025 16:07
Info Lowongan Kerja
Bakti Sosial Paskah, Kajati Jabar Kunjungi Rumah Pemulihan Permata Cimahi dan Bala Keselamatan Bandung
Terinspirasi Kasus Indogrosir, Mahasiswa Makassar Ajak Korban Perampasan Tanah Jalin Konsolidasi
Duduki Indogrosir Makassar, Ahli Waris Tjoddo Punya Bukti Kepemilikan Kuat Atas Tanah Kilometer 18
Duduki Paksa Indogrosir Makassar, Ahli Waris Tanah Tjoddo: “Tanah ini Dikuasai Pihak Tidak Sah”
Indogrosir Makassar Diduduki Paksa, Karyawan Picu Bentrok dengan Ahli Waris Tanah Tjoddo, Berikut Foto-fotonya
Indogrosir Makassar Diduduki Paksa Ahli Waris Tanah Tjoddo: Berpotensi Korban Nyawa Ke-2 Belah Pihak"
Ahli Waris Tanah Tjoddo Main Bakar, Indogrosir Makassar Tutup Operasi Sejak Ashar, Ini Foto-Foto Panasnya
Breaking News: Indogrosir Makassar Diduduki Massa Pendukung Ahli Waris Tjoddo, Berikut Foto-fotonya