Ikut Upacara Pemuliaan Nilai-Nilai Tribrata, Kapolres Sukabumi: “Simbol Menyucikan dan Pembersihan Diri"

Kamis, 20 Jun 2024 11:27
    Bagikan  
Ikut Upacara Pemuliaan Nilai-Nilai Tribrata, Kapolres Sukabumi: “Simbol Menyucikan dan Pembersihan Diri"
Instagram @polreskabsukabumi

INDONESIATREN.COM - Kapolres Sukabumi, AKBP Tony Prasetyo Yudhangkoro, S.H, S.I.K, M.T, pada Rabu, 19 Juni 2024, mengikuti secara virtual Upacara Pemuliaan Nilai-Nilai Tribrata di Aula Wicaksana Laghawa Polres Sukabumi. Dikutip dari akun Instagram (IG) @polreskabsukabumi, Kamis, 20 Juni 2024, pukul 10:51 WIB, hadir pula dalam upacara menyambut Hari Bhayangkara ke-78 itu, para pejabat utama Polres Sukabumi.

Kegiatan Upacara Pemuliaan Nilai-Nilai Tribrata tersebut dipimpin langsung oleh Kapolri, Jenderal Pol. Drs. Listyo Sigit Wibowo, M.Si. Dihadiri oleh pejabat-pejabat utama di Mabes Polri, Jakarta, pelaksanaan upacara diawali dengan menyanyikan lagu Mars Polri, dilanjutkan dengan masuknya Pataka Panji Polri Tri Brata ke tempat upacara, serta pencucian Pataka Panji Polri Tri Brata tersebut.

Baca juga: Sambut HUT Bhayangkara ke-78, Polres Sukabumi Kota Gelar Bakti Kesehatan






Upacara ini merupakan tradisi yang selalu dilaksanakan, menyambut perayaan Hari Bhayangkara pada tanggal 1 Juli setiap tahunnya.

Atas keikutsertaannya dalam upacara itu, Kapolres Sukabumi, AKBP Tony Prasetyo Yudhangkoro, S.H, S.I.K, M.T, mengatakan, “Upacara pemuliaan nilai-nilai luhur Tri Brata merupakan suatu tradisi yang wajib dilaksanakan dengan melakukan pencucian panji-panji Polri, yang merupakan simbol untuk menyucikan dan pembersihan diri.”

Tony mengatakan pula, upacara ini sekaligus menjadi pedoman dan semangat bagi setiap insan Polri, agar tetap memegang teguh kebenaran, melaksanakan tugas pokok melindungi, mengayomi, melayani, dan menegakkan hukum, serta mewujudkan pengabdian kepada msyarakat, bangsa, dan negara. (*)

Baca Berita dan Artikel Menarik Lainnya di Google News

Berita Terbaru

Sepekan tak Terlihat, Lelaki Lansia Ditemukan Meninggal dalam Kamar Kontrakan di Parungkuda, Sukabumi

Info Lowongan Kerja

Ragam Selasa, 18-Feb-2025 14:38
Info Lowongan Kerja
Sambut Ramadhan, Dir Reskrimsus Polda Gorontalo Ikut Monitoring Bahan Pokok di Kota dan Kabupaten Gorontalo

Info Lowongan Kerja

Ragam Minggu, 16-Feb-2025 14:07
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 15-Feb-2025 22:44
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Jumat, 14-Feb-2025 16:26
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Kamis, 13-Feb-2025 20:42
Info Lowongan Kerja
Kerjasama dengan RS Cicendo, Kejati Jabar Gelar Pemeriksaan Mata dan Gigi di SDN 02 Bojong Asih Bandung

Info Lowongan Kerja

Ragam Rabu, 12-Feb-2025 15:33
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Selasa, 11-Feb-2025 17:37
Info Lowongan Kerja
Peduli Lingkungan, Dian-Amih Gelar “Ngayuga Bumi Kuningan 2025” Gema Jabar Hejo Bergerak di Caracas Kuningan

Info Lowongan Kerja

Ragam Senin, 10-Feb-2025 14:01
Info Lowongan Kerja
Gandeng Manzone, Denny Sumargo Luncurkan Pakaian Dalam Pria Merk Rudal
4 Meninggal, Ini Kronologi Kecelakaan Truk Muatan Batu Timpa Minibus di Sukabumi
Breaking News: Truk Timpa Mobil di Palabuhanratu Sukabumi, 4 Warga Meninggal Dunia!!! Simak Foto-fotonya
Obati Kerinduan Jelang Akhir Pekan: Live “Indonesia Kemarin’ di NBS Radio Bersama Niagara Band

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 8-Feb-2025 12:51
Info Lowongan Kerja
Secuil tentang Aktuil: Majalah Hiburan Lokal Fenomenal yang Tetap Aktual pada Era Milenial

Info Lowongan Kerja

Ragam Jumat, 7-Feb-2025 21:02
Info Lowongan Kerja
Aktivitas PETI Dibongkar Polda Gorontalo, 3 Terduga Pelaku Terancam 5 Tahun Penjara dan Denda 100 M