Canggih dan Murah, Ini Spesifikasi Hp Redmi 13C, Harganya Cuma 1 Jutaan Aja?

Senin, 22 Jan 2024 14:53
    Bagikan  
Canggih dan Murah, Ini Spesifikasi Hp Redmi 13C, Harganya Cuma 1 Jutaan Aja?
mi.co.id

Tampilan hp Redmi 13C yang dapat memberikan kepuasan kepada pengguna saat beemain game online.

INDONESIATREN.COM - Hp Redmi 13C merupakan hp murah yang dijual dengan harganya hanya 1 jutaan saja dan banyak disukai banyak pengguna.

Penasaran dengan spesifikasi Redmi 13C?

Dilansir dari Xiaomi Indonesia, Redmi 13C ini membawa spesifikasi yang canggih dan fitur-fitur menarik di dalamnya.

Tampilan depan hp Redmi 13C ini membawa layar seluas 6,74 inci yang dapat memberikan kepuasan kepada pengguna saat beemain game online.

Baca juga: Serius, Cuma Selisih 2 Jutaan? Yuk, Cek Perbedaan Harga Terbaru iPhone 15 dan 15 Plus Beserta Spesifikasinya

Layar tersebut juga sudah didukung refresh rate 90 Hz yang dapat memberikan pengalaman visual yang luar biasa.

Tidak hanya itu, layar pada hp Redmi 13C juga sudah dilengkapi dengan perlindungan Corning Gorilla Glass.

Redmi 13C mengandalkan chipset SOC MediaTek Helio G85 dengan fabrikasi 12Nm yang didukung CPU Octa Core dan GPU Arm Mali G52 MC2.

Chipset tersebut dipadukan dengan dua varian RAM dan dua varian ruang penyimpanan atau ROM, yakni 6/128 GB dan 8/256 GB.

Baca juga: Bentuknya Mirip dengan Seri S22, Simak Spesifikasi Hp Samsung Galaxy S23

Pada bagian kamera belakang terdapat kamera uta 50 MP AI dan kamera makro 2 MP yang didukung dengan mode malam, mode potret, film Camera, dan Time-lapse.

Sementara pada bagian kamera depan terdapat kamera selfie beresolusi 8 MP yang dapat merekam video dengan resolusi 1920 x 1080 30 fps.

Untuk ketahanannya, hp Redmi 13C membawa baterai berkapasitas 5.000 mAH dengan pengisian daya cepat 18 W.

Soal harga, Redmi 13C dibagi menjadi 2 yakni Rp1,4 juta (6/128 GB) dan Rp1,7 juta (8/256 GB). (*)

Baca Berita dan Artikel Menarik Lainnya di Google News

Trending Hari Ini

  1. Info Lowongan Kerja

Berita Terbaru

Info Lowongan Kerja

Ragam Minggu, 16-Feb-2025 14:07
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 15-Feb-2025 22:44
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Jumat, 14-Feb-2025 16:26
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Kamis, 13-Feb-2025 20:42
Info Lowongan Kerja
Kerjasama dengan RS Cicendo, Kejati Jabar Gelar Pemeriksaan Mata dan Gigi di SDN 02 Bojong Asih Bandung

Info Lowongan Kerja

Ragam Rabu, 12-Feb-2025 15:33
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Selasa, 11-Feb-2025 17:37
Info Lowongan Kerja
Peduli Lingkungan, Dian-Amih Gelar “Ngayuga Bumi Kuningan 2025” Gema Jabar Hejo Bergerak di Caracas Kuningan

Info Lowongan Kerja

Ragam Senin, 10-Feb-2025 14:01
Info Lowongan Kerja
Gandeng Manzone, Denny Sumargo Luncurkan Pakaian Dalam Pria Merk Rudal
4 Meninggal, Ini Kronologi Kecelakaan Truk Muatan Batu Timpa Minibus di Sukabumi
Breaking News: Truk Timpa Mobil di Palabuhanratu Sukabumi, 4 Warga Meninggal Dunia!!! Simak Foto-fotonya
Obati Kerinduan Jelang Akhir Pekan: Live “Indonesia Kemarin’ di NBS Radio Bersama Niagara Band

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 8-Feb-2025 12:51
Info Lowongan Kerja
Secuil tentang Aktuil: Majalah Hiburan Lokal Fenomenal yang Tetap Aktual pada Era Milenial

Info Lowongan Kerja

Ragam Jumat, 7-Feb-2025 21:02
Info Lowongan Kerja
Aktivitas PETI Dibongkar Polda Gorontalo, 3 Terduga Pelaku Terancam 5 Tahun Penjara dan Denda 100 M

Info Lowongan Kerja

Ragam Kamis, 6-Feb-2025 20:39
Info Lowongan Kerja
Diduga Akibat Korsleting Listrik, Kandang Ayam PT Jaffa Comfeed 2 di Nagrak Sukabumi Terbakar

Info Lowongan Kerja

Ragam Rabu, 5-Feb-2025 14:34
Info Lowongan Kerja