Jumat Pertama 2025, Petugas Pos Koramil Cikedung Indramayu dan Warga Bersih-Bersih RS Reysa

Jumat, 3 Jan 2025 13:03
    Bagikan  
Jumat Pertama 2025, Petugas Pos Koramil Cikedung Indramayu dan Warga Bersih-Bersih RS Reysa
Tavip Pancoro

Kegiatan bersih-bersih di RS Reysa, Cikedung Lor, Indramayu

INDONESIATREN.COM - Petugas Pos Koramil Cikedung bersama warga Desa Cikedung Lor, Kecamatan Cikedung, Kabupaten Indramayu, pada Jumat, 3 Januari 2025, melaksanakan kegiatan bersih-bersih atas halaman dan gedung Rumah Sakit Reysa. Kegiatan bersih-bersih pada Hari Jumat pertama pada tahun 2025 ini, dilaksanakan demi menyambut Tahun Baru 2025, yang resmi dimulai pada Rabu, 1 Januari 2025.

Hadir dalam kegiatan bersih-bersih ini, tokoh masyarakat Desa Cikedung, H. Rohadi, S.H., M.H., beserta istri, Hj. Aas Rolani, dan keluarga. H. Rohadi bahkan ikut membantu menyiapkan hidangan makan siang bagi para petugas dan warga yang ikut dalam kegiatan bersih-bersih ini.

undefinedundefinedundefinedundefinedKegiatan dilaksanakan menyambut Tahun Baru 2025

Baca juga: Info Lowongan Kerja Update ke 47

Kegiatan bersih-bersih ini dilakukan di Rumah Sakit Reysa, karena kondisi rumah sakit itu sudah menuntut dibersihkan, sejak berhenti beroperasi pada Juni 2016. Saat ini, sekeliling halaman dan bagian dalam rumah sakit banyak ditumbuhi rumput liar. Sarang laba-laba terdapat di hampir semua sudut bangunan rumah sakit. Belum lagi lantai rumah sakit, yang kini terlihat tertutup oleh tanah dan debu, akibat sudah sangat lama tidak tersentuh sapu.

undefinedundefinedundefinedundefinedBersih-bersih dilaksanakan di halaman dan bangunan rumah sakit

Diharapkan, seiring dengan era baru pemerintahan di Kabupaten Indramayu di bawah kepemimpinan pasangan Lucky Hakim-Syaefudin, Rumah Sakit Reysa bisa kembali beroperasi dan melayani kebutuhan medis seluruh warga desa setempat. (*)

Baca Berita dan Artikel Menarik Lainnya di Google News

Berita Terbaru

Sepekan tak Terlihat, Lelaki Lansia Ditemukan Meninggal dalam Kamar Kontrakan di Parungkuda, Sukabumi

Info Lowongan Kerja

Ragam Selasa, 18-Feb-2025 14:38
Info Lowongan Kerja
Sambut Ramadhan, Dir Reskrimsus Polda Gorontalo Ikut Monitoring Bahan Pokok di Kota dan Kabupaten Gorontalo

Info Lowongan Kerja

Ragam Minggu, 16-Feb-2025 14:07
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 15-Feb-2025 22:44
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Jumat, 14-Feb-2025 16:26
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Kamis, 13-Feb-2025 20:42
Info Lowongan Kerja
Kerjasama dengan RS Cicendo, Kejati Jabar Gelar Pemeriksaan Mata dan Gigi di SDN 02 Bojong Asih Bandung

Info Lowongan Kerja

Ragam Rabu, 12-Feb-2025 15:33
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Selasa, 11-Feb-2025 17:37
Info Lowongan Kerja
Peduli Lingkungan, Dian-Amih Gelar “Ngayuga Bumi Kuningan 2025” Gema Jabar Hejo Bergerak di Caracas Kuningan

Info Lowongan Kerja

Ragam Senin, 10-Feb-2025 14:01
Info Lowongan Kerja
Gandeng Manzone, Denny Sumargo Luncurkan Pakaian Dalam Pria Merk Rudal
4 Meninggal, Ini Kronologi Kecelakaan Truk Muatan Batu Timpa Minibus di Sukabumi
Breaking News: Truk Timpa Mobil di Palabuhanratu Sukabumi, 4 Warga Meninggal Dunia!!! Simak Foto-fotonya
Obati Kerinduan Jelang Akhir Pekan: Live “Indonesia Kemarin’ di NBS Radio Bersama Niagara Band

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 8-Feb-2025 12:51
Info Lowongan Kerja
Secuil tentang Aktuil: Majalah Hiburan Lokal Fenomenal yang Tetap Aktual pada Era Milenial

Info Lowongan Kerja

Ragam Jumat, 7-Feb-2025 21:02
Info Lowongan Kerja
Aktivitas PETI Dibongkar Polda Gorontalo, 3 Terduga Pelaku Terancam 5 Tahun Penjara dan Denda 100 M