INDONESIATREN.COM - Bagi Anda para mahasiswa jurusan DKV yang kini sedang kebingungan mencari tempat magang, tak perlu khawatir. Sebab, kini ada lowongan magang terbaru di sebuah perusahaan transportasi.
Informasi lowongan kerja (loker) 2023 terbaru kali ini bersumber dari PT Aerotrans Services Indonesia yang sedang membuka kesempatan kepada mahasiswa DKV untuk mengikuti program magang.
PT Aerotrans Services Indonesia merupakan perusahaan yang bergerak di bidang transportasi darat, unit usaha Aerowisata Transportation melengkapi layanan transpprtasi udara PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk.
Saat ini, perusahaan tersebut sedang merekrut staf magang untuk diposisikan sebagai Social Media Intern.
Anda akan ditugaskan untuk mengatur sosial media, desain produk, flayer, hingga membuat desain edukasi.
Adapun informasi magang 2023 di PT Aerotrans Services Indonesia kali ini adalah sebagai berikut.
Posisi:
Social Media Intern (Internship)
Kualifikasi:
- Mahasiswa serang berkuliah semester akhir juruaan DKV atau Desain Produk
- Mahir atau menguasai Photoshop/Adobe illuatrator/Corel Draw
Baca juga: Ada 2 Posisi, Kejaksaan RI Buka Peluang Loker 2023, Khusus bagi Lulusan SMP dan SMA
- Kandidat bersedia melaksanakan magang dalam jangka waktu selama tiga bulan
- Kandidat bersedia WFO Senin-Jumat
- Kandidat memiliki laptop pribadi
- Kandidat melamporkan portofolip via email
- Penempatan magang di Jurumudi Tangerang
Baca juga: Dibutuhkan Segera! Busana Apparel Group Buka Loker 2023 Terbaru, Lulusan D3 Merapat Sekarang!
Jika Anda berminat dan memenuhi kualifikasi di atas untuk bergabung bersama PT Aerotrans Services Indonesia, segera daftarkan diri Anda melalui email berikut ini:
Subjek: SCMI
Demikian informasi lowongan magang 2023 terbaru dari PT Aerotrans Services Indonesia untuk posisi Social Media Intern. Semoga bermanfaat. (*)