Perannya Bukan Cuma Pelengkap Bumbu Masak, Bawang Merah Punya Khasiat Jaga Kesehatan Tubuh

Gres
Rabu, 29 Nov 2023 15:32
    Bagikan  
Perannya Bukan Cuma Pelengkap Bumbu Masak, Bawang Merah Punya Khasiat Jaga Kesehatan Tubuh
freepik

Ilustrasi bawang merah yang kaya akan manfaat bagi kesehatan tubuh.

INDONESIATREN.COM - Bawang merah adalah bahan dapur yang sering dipakai untuk bumbu masak.

Pasalnya, bawang merah dapat menambah rasa dan aroma pada masakan, bahkan memiliki khasiat positif bagi kesehatan.

Bawang merah juga terbukti dapat melawan keracunan makanan dan mencegah kanker.

Untuk selengkapnya,berikut lima manfaat bawang merah bagi kesehatan seperti dilansir Indonesia Tren dari Healthier Steps di bawah ini:

Baca juga: Harga Rp1 Jutaan Kualitas Jempolan, Intip Spesifikasi Xiaomi Redmi 12 yang Punya Kamera Mirip iPhone

1. Singkirkan Radikal Bebas

Bawang merah merupakan sumber antioksidan yang baik. Antioksidan dapat membantu melindungi tubuh dari kerusakan akibat radikal bebas.

Radikal bebas adalah molekul tidak stabil yang dapat merusal sel dan menyebabkan randang dan penyakit.

2. Cegah Penyakit Kanker

Bawang merah mengandung quercetin sejenis flavonoid yang terbukti memiliki sifat anti kanker.

Baca juga: Kredit Yamaha Grand Filano Lux Murah, Motor Matic Mewah dengan Desain Megah, Angsurannya Cuma 800 Ribuan

Quercetin juga mencegah kanker dengan menginduksi kematian sel dan menghambat pertumbuhan.

Dalam sebuah penelitian, quercetin terbukti menekan pertumbuhan sel kanker dan menyebabkan kematian sel kanker pada kanker prostat.

3. Perkuat Kekebalan Tubuh

Kita semua pasti beresiko terkena penyakit dan infeksi pada suatu saat dalam hidup kita.

Sistem kekebalan tubuh yang kuat, dapat memperkecil kemungkinan terjadinya amsalah ini, dan lebih besar kemungkinanya bagi tubuh kamu untuk pulih dengan cepat dan efektif.

Baca juga: 5 Manfaat Sholat Dhuha dari Hadist Shahih, Mulai dari Sedekah Hingga Diampuni Dosa

Bawang merah adalah sumber antioksidan yang bagus, yang bisa meningkatkan kekebalan tubuh.

Bawang merah mengandung vitamin A dan C, serta senyawa quercetin dan sulfur. Nutrisi inidapat bekerja untuk meningkatkan kemampuan tubuh melawan infeksi.

4. Perlancar Sistem Pencernaan

Sistem pencernaan yang bagus dapat bermanfaat bagi kesehatan kamu secara keseluruhan dalam berbagau cara, termasuk mempermudah penurunan berat badan.

Baca juga: Kenal Lebih Dekat dengan Motor Listrik Tinbot F10, Satu Kali Cas Tempuh Jarak 120 Km Padahal Harga Segini Aja

5. Turunkan Tekanan Darah

Menurut penelitian, mengonsumsi bawang merah dapat membantu menurunkan tekanan darah pada penderita hipertensi.

Diketahui bahwa kamu mengonsumsi bawang merah, dapat menurunkan tekanan darah sistolik dan diastolik yang signifikan.(*)

Baca Berita dan Artikel Menarik Lainnya di Google News

Berita Terbaru

Info Lowongan Kerja

Ragam Minggu, 4-May-2025 17:05
Info Lowongan Kerja
Ultimatum Indogrosir Makassar untuk Kembali Mediasi, Inilah Sosok Bernyali: Abd. Jalali Dg. Nai
Terancam Direlokasi Paksa dari Pulau Kera, Warga Suku Samaa Bangsa Bayo Rayakan HPN 2 Mei 2025
Ultimatum 3 Hari untuk Mediasi, Ahli Waris Tanah Tjoddo Siapkan Aksi Sangat Keras Atas Indogrosir Makassar
PDM Serahkan SK Kepala SMK Muhammadiyah Majalengka: Kepala Sekolah Dapat Diganti Kapan Saja
Berkas Dinyatakan P-21, 4 Tersangka Kasus Minyakita Diserahkan Polda Gorontalo ke Kejari Boalemo

Info Lowongan Kerja

Ragam Kamis, 1-May-2025 09:07
Info Lowongan Kerja
Disebut Rusak Pagar dan Aniaya Karyawan Indogrosir Makassar, Ahli Waris Tanah Tjoddo Dilaporkan ke Polda Sulse

Info Lowongan Kerja

Ragam Rabu, 30-Apr-2025 14:56
Info Lowongan Kerja
Sosialisasikan Slogan “Kenali Hukum Jauhi Hukuman”, Kejati Jabar Gelar Penkum di Kecamatan Rancasari Bandung

Info Lowongan Kerja

Ragam Selasa, 29-Apr-2025 14:26
Info Lowongan Kerja
Abaikan Rekomendasi Mediasi, Indogrosir Makassar Akhirnya Diduduki Paksa Ahli Waris Tanah Tjoddo

Info Lowongan Kerja

Ragam Senin, 28-Apr-2025 16:07
Info Lowongan Kerja
Bakti Sosial Paskah, Kajati Jabar Kunjungi Rumah Pemulihan Permata Cimahi dan Bala Keselamatan Bandung
Terinspirasi Kasus Indogrosir, Mahasiswa Makassar Ajak Korban Perampasan Tanah Jalin Konsolidasi
Duduki Indogrosir Makassar, Ahli Waris Tjoddo Punya Bukti Kepemilikan Kuat Atas Tanah Kilometer 18
Duduki Paksa Indogrosir Makassar, Ahli Waris Tanah Tjoddo: “Tanah ini Dikuasai Pihak Tidak Sah”
Indogrosir Makassar Diduduki Paksa, Karyawan Picu Bentrok dengan Ahli Waris Tanah Tjoddo, Berikut Foto-fotonya
Indogrosir Makassar Diduduki Paksa Ahli Waris Tanah Tjoddo: Berpotensi Korban Nyawa Ke-2 Belah Pihak"
Ahli Waris Tanah Tjoddo Main Bakar, Indogrosir Makassar Tutup Operasi Sejak Ashar, Ini Foto-Foto Panasnya