Tak Perlu Pakai Gula atau Susu, dr Zaidul Akbar Sebut Alpukat Berkhasiat bagi Reproduksi, Ini Cara Konsumsinya

Gres
Selasa, 23 Jan 2024 18:40
    Bagikan  
Tak Perlu Pakai Gula atau Susu, dr Zaidul Akbar Sebut Alpukat Berkhasiat bagi Reproduksi, Ini Cara Konsumsinya
Tangkap Layar YouTube/dr. Zaidul Akbar Official

dr Zaidul Akbar menyebutkan bahwa alpukat memiliki khasiat untuk reproduksi.

INDONESIATREN.COM - Dalam sebuah kajiannya, dr Zaidul Akbar mengungkapkan bahwa buah alpukat memiliki khasiat untuk reproduksi.

Alpukat merupakan jenis buah berwarna hijau yang memiliki kandungan lemak tinggi, sekitar 20 kali daripada buah-buahan lainnya.

Menurut Kementerian Kesehatan Republik Indonesia, tak hanya lemak, dalam alpukat juga mengandung serat, karbohidrat, vitamin dan protein yang baik untuk menunjang kesehatan tubuh.

Sebuah video singkat diunggah di kanal YouTube dr Zaidul Akbar Official yang membahas tentang khasiat alpukat.

Baca juga: Perlu Tahu! Ini Tanda Tubuh Seseorang saat Mengalami Stres, Simak Penjelasan dr Saddam Ismail

“Kita bicara alpukat. Alpukat ini bagus enggak? Bagus banget, Masya Allah,” ucap dr Zaidul Akbar, dikutip Indonesia Tren, Selasa, 23 Januari 2024.

Menurutnya, alpukat termasuk satu di antara buah yang sangat baik untuk memperbaiki fungsi reproduksi.

Namun, yang menjadi masalah yaitu cara penyajiannya. Ahli kesehatan tersebut mengungkapkan bahwa penyajian alpukat banyak dikombinasikan dengan bahan-bahan buatan lain seperti gula ataupun susu.

“Gulanya, susunya, atau mungkin apalah yang enggak sehat masuk ke sini, tapi kalau Anda tau cara makannya yang bener, sehat banget,” ujarnya.

Baca juga: Sesuai dengan Al Quran, Ustadz Adi Hidayat Beri Pengingat: Sesibuknya Ayah, Harus Banyak Interaksi dengan Anak

Penambahan bahan pemanis tersebut membuat khasiat alpukat menjadi berkurang dan bahkan tidak sehat.

Adapun cara memakan alpukat yang benar menurut dr Zaidul Akbar sebagai berikut.

Kerok daging alpukat dan masukan ke dalam gelas, aduk

Kasih kurma, madu, dan garam sedikit

“Mudah? Mudah, enggak perlu macam-macam,” tuturnya. (*)

Baca Berita dan Artikel Menarik Lainnya di Google News

Berita Terbaru

Ultimatum Indogrosir Makassar untuk Kembali Mediasi, Inilah Sosok Bernyali: Abd. Jalali Dg. Nai
Terancam Direlokasi Paksa dari Pulau Kera, Warga Suku Samaa Bangsa Bayo Rayakan HPN 2 Mei 2025
Ultimatum 3 Hari untuk Mediasi, Ahli Waris Tanah Tjoddo Siapkan Aksi Sangat Keras Atas Indogrosir Makassar
PDM Serahkan SK Kepala SMK Muhammadiyah Majalengka: Kepala Sekolah Dapat Diganti Kapan Saja
Berkas Dinyatakan P-21, 4 Tersangka Kasus Minyakita Diserahkan Polda Gorontalo ke Kejari Boalemo

Info Lowongan Kerja

Ragam Kamis, 1-May-2025 09:07
Info Lowongan Kerja
Disebut Rusak Pagar dan Aniaya Karyawan Indogrosir Makassar, Ahli Waris Tanah Tjoddo Dilaporkan ke Polda Sulse

Info Lowongan Kerja

Ragam Rabu, 30-Apr-2025 14:56
Info Lowongan Kerja
Sosialisasikan Slogan “Kenali Hukum Jauhi Hukuman”, Kejati Jabar Gelar Penkum di Kecamatan Rancasari Bandung

Info Lowongan Kerja

Ragam Selasa, 29-Apr-2025 14:26
Info Lowongan Kerja
Abaikan Rekomendasi Mediasi, Indogrosir Makassar Akhirnya Diduduki Paksa Ahli Waris Tanah Tjoddo

Info Lowongan Kerja

Ragam Senin, 28-Apr-2025 16:07
Info Lowongan Kerja
Bakti Sosial Paskah, Kajati Jabar Kunjungi Rumah Pemulihan Permata Cimahi dan Bala Keselamatan Bandung
Terinspirasi Kasus Indogrosir, Mahasiswa Makassar Ajak Korban Perampasan Tanah Jalin Konsolidasi
Duduki Indogrosir Makassar, Ahli Waris Tjoddo Punya Bukti Kepemilikan Kuat Atas Tanah Kilometer 18
Duduki Paksa Indogrosir Makassar, Ahli Waris Tanah Tjoddo: “Tanah ini Dikuasai Pihak Tidak Sah”
Indogrosir Makassar Diduduki Paksa, Karyawan Picu Bentrok dengan Ahli Waris Tanah Tjoddo, Berikut Foto-fotonya
Indogrosir Makassar Diduduki Paksa Ahli Waris Tanah Tjoddo: Berpotensi Korban Nyawa Ke-2 Belah Pihak"
Ahli Waris Tanah Tjoddo Main Bakar, Indogrosir Makassar Tutup Operasi Sejak Ashar, Ini Foto-Foto Panasnya
Breaking News: Indogrosir Makassar Diduduki Massa Pendukung Ahli Waris Tjoddo, Berikut Foto-fotonya