Lolos ke Babak 16 Besar, Beckham Putra Sebut Timnas Indonesia Bisa Beri Kejutan di Piala Asia 2023

Jumat, 26 Jan 2024 16:13
    Bagikan  
Lolos ke Babak 16 Besar, Beckham Putra Sebut Timnas Indonesia Bisa Beri Kejutan di Piala Asia 2023
Indonesiatren.com/Ipan S

Timnas Indonesia sudah dipastikan lolos ke babak 16 besar Piala Asia 2023/2024. Keberhasilan tersebut membuat pemain Persib, Beckham Putra turut angkat bicara.

INDONESIATREN.COM - Timnas Indonesia sudah dipastikan lolos ke babak 16 besar Piala Asia 2023/2024. Keberhasilan tersebut membuat pemain Persib, Beckham Putra turut angkat bicara.

Kepastian lolosnya tim Garuda lantaran Oman harus bermain imbang dengan Kazakhstan di laga penentuan malam tadi.

Lolosnya Timnas Indonesia ke babak 16 besar Piala Asia 2023/2024 ini merupakan rekor atau sejarah bagi tim yang diasuh oleh Shin Tae Yeong.

Hal itu karena selama keikutsertaan Timnas Indonesia di ajang 4 tahun itu tidak pernah lolos ke babak 16 besar.

Baca juga: Torehkan Sejarah! Indonesia Lolos ke Babak 16 Besar Piala Asia 2023

Seperti diketahui, Timnas Indonesia sudah berpartisipasi di Piala Asia pada edisi 1996 (Uni Emirat Arab), 2000 (Lebanon), 2004 (China), dan terakhir 2007 (Indonesia, Malaysia, Thailand, dan Vietnam).

Lolosnya Timnas Indonesia ini disambut suka cita oleh rakyat Indonesia, tidak terkecuali Pemain Persib Bandung Beckham Putra Nugraha.

Pemain yang mengantarkan Timnas Indonesia U-23 meraih medali emas di Sea games 2023 itu mengatakan, torehan ini merupakan sejarah baru untuk persepakbolaan Indonesia.

"Ini sejarah besar, bisa masuk ke 16 besar, dan semoga bisa melaju lebih jauh lagi," kata Beckham, Jumat, 26 Januari 2024.

Beckham juga berharap pemain timnas Indonesia jangan cepat puas dan tetap konsentrasi menghadapi laga di babak 16 besar.

"Yang terpenting kita bisa nothing to lose aja karena 16 besar juga udah bagus," ucapnya.

Baca Berita dan Artikel Menarik Lainnya di Google News

Berita Terbaru

Jumpa Penasihat Khusus Presiden, Ketua Forkominhan: Indonesia Mampu Bersaing dengan Produsen Alutsista Global

Info Lowongan Kerja

Ragam Selasa, 21-Jan-2025 15:51
Info Lowongan Kerja
Diikuti 92 Sasana, Eltekers Indonesia Sejahtera Gelar “Semarak Latber Akbar Ling Tien Kung” di Cibinong Bogor
Akhir Pekan, Petugas Gabungan Gelar Razia Taksi Ilegal di Traffic Light Exit Tol Parungkuda Sukabumi
Warga Palabuhanratu Diduga Dibunuh di Bogor, Ketua Komisi ll DPRD Kabupaten Sukabumi: “Hukum Mati Pelaku"
Eksklusif!!! Foto-foto "Semarak Latber Akbar Ling Tien Kung" Eltekers Indonesia Sejahtera di Cibinong Bogor

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 18-Jan-2025 14:21
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Jumat, 17-Jan-2025 18:21
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Kamis, 16-Jan-2025 18:43
Info Lowongan Kerja
Disiram Air Keras Jelang Tahun Baru oleh Mantan Suami di Sukabumi, IRT 46 Tahun Meninggal di RSHS Bandung

Info Lowongan Kerja

Ragam Rabu, 15-Jan-2025 12:49
Info Lowongan Kerja
HUT PDIP ke-52, DPC PDI Perjuangan Kabupaten Sukabumi Laksanakan Deklarasi Cap Jempol Darah

Info Lowongan Kerja

Ragam Minggu, 12-Jan-2025 22:11
Info Lowongan Kerja
Ulang Tahun ke-45, Lucky Hakim Rayakan Bersama Warga di Jatibarang Indramayu
Peringati Natal 2024, Kajati Jabar Kunjungi Panti Jompo, Panti Asuhan, dan Persekutuan Doa di Bandung
Gelar Kegiatan Jumat Berkah di Lahan Ketahanan Pangan, Kapolsek Caringin Sukabumi Bantu Pekerja Kebun

Info Lowongan Kerja

Ragam Jumat, 10-Jan-2025 19:16
Info Lowongan Kerja
Foto-Foto Peringatan Natal 2024 Kajati Jabar: Bakti Sosial ke Panti Asuhan dan Panti Jompo di Bandung
Sambut Pembukaan Kembali oleh Pemerintahan Baru Indramayu, Warga Cikedung Lor Giat Bersihkan RS Reysa
Masuk Program 100 Hari Pemerintahan Baru Indramayu, Simak Foto-foto Bagian Dalam RS Reysa Jelang Dibuka Lagi