Bhayangkara FC Berakhir Imbang Kontra PSM Makassar, The Guardian Butuh Radja Nainggolan?

Jumat, 8 Dec 2023 22:34
    Bagikan  
Bhayangkara FC Berakhir Imbang Kontra PSM Makassar, The Guardian Butuh Radja Nainggolan?
Instagram/@bhayangkarafc

Bhayangkara memperkenalkan Radja Nainggolan sebagai pemain baru untuk putaran kedua Liga 1 2023-2024.

INDONESIATREN.COM - Bhayangkara FC menahan imbang PSM Makassar di Stadion Gelora B. J. Habibie, Parepare pada Jumat, 8 Desember 2023.

Hasil imbang tersebut belum mampu membawa Bhayangkara keluar dari posisi juru kunci klasemen sementara Liga 1 2023-2024.

Dalam laga kontra PSM Makassar itu, Bhayangkara tidak diperkuat oleh pemain barunnya yang berlabel bintang, Radja Nainggolan.

Radja Nainggolan tidak dimasukan pelatih Mario Gomez ke dalam skuad berjuluk The Guardian. Musababnya, ia harus menjalani pemulihan fisik di Jakarta.

Baca juga: Hasil Liga 1: Bali United dan PSM Makassar Ditahan Imbang Lawan, PSS Sleman Amankan Poin Penuh

Kondisi kebugaran fisik eks pemain AS Roma dan Inter itu belum mencapai 100 persen. Untuk itu, Radja Nainggolan belum ikut serta dalam skuad Bhayangkara.

Ia tidak menutup kemungkinan bakal siap memperkuat Bhayangkara saat berjumpa Persita Tangerang, setelah melewatkan pertandingan kontra PSM Makassar.

Saat berjumpa dengan PSM Makassar, Bhayangkara bermain imbang 1-1. Gol telat Junior Brandao, menggagalkan kemenangan PSM Makassar.

Kesebelasan Juku Eja memimpin kedudukan via Kenzo Nambu pada menit ke-59. Ia menandukan bola hasil umpan silan Yance Sayuri dari sisi kanan.

Baca juga: RB Leipzig Buka Pintu Keluar, Timo Werner Menuju Old Trafford?

Pemain Bhayangkara, Junior Brandao membalas gol Kenzon Nambu pada menit ke-79. Hingga penghujung laga, Bhayangkara dan PSM Makassar sama kuat 1-1.

Susunan Pemain

PSM Makassar: Reza Arya Pratama; Yuran Fernandes, Erwin Gutawa, Daffa Salman; Yance Sayuri, Yakob Sayuri, Ze Paulo, Kenzo Nambu, Akbar Tanjung; Adilson Silva, Victor Mansaray

Pelatih: Bernardo Tavares

Bhayangkara: Aqil Savik; Putu Gede, Anderson Salles, Marcelo Herrera, Fatchu Rochman; Sani Rizki, Zulfahmi Arifin, Matias Mier, David Maulana; Junior Brandao, Dendy Sulistyawan

Pelatih: Mario Gomez.(*)

Baca Berita dan Artikel Menarik Lainnya di Google News

Berita Terbaru

Ultimatum Indogrosir Makassar untuk Kembali Mediasi, Inilah Sosok Bernyali: Abd. Jalali Dg. Nai
Terancam Direlokasi Paksa dari Pulau Kera, Warga Suku Samaa Bangsa Bayo Rayakan HPN 2 Mei 2025
Ultimatum 3 Hari untuk Mediasi, Ahli Waris Tanah Tjoddo Siapkan Aksi Sangat Keras Atas Indogrosir Makassar
PDM Serahkan SK Kepala SMK Muhammadiyah Majalengka: Kepala Sekolah Dapat Diganti Kapan Saja
Berkas Dinyatakan P-21, 4 Tersangka Kasus Minyakita Diserahkan Polda Gorontalo ke Kejari Boalemo

Info Lowongan Kerja

Ragam Kamis, 1-May-2025 09:07
Info Lowongan Kerja
Disebut Rusak Pagar dan Aniaya Karyawan Indogrosir Makassar, Ahli Waris Tanah Tjoddo Dilaporkan ke Polda Sulse

Info Lowongan Kerja

Ragam Rabu, 30-Apr-2025 14:56
Info Lowongan Kerja
Sosialisasikan Slogan “Kenali Hukum Jauhi Hukuman”, Kejati Jabar Gelar Penkum di Kecamatan Rancasari Bandung

Info Lowongan Kerja

Ragam Selasa, 29-Apr-2025 14:26
Info Lowongan Kerja
Abaikan Rekomendasi Mediasi, Indogrosir Makassar Akhirnya Diduduki Paksa Ahli Waris Tanah Tjoddo

Info Lowongan Kerja

Ragam Senin, 28-Apr-2025 16:07
Info Lowongan Kerja
Bakti Sosial Paskah, Kajati Jabar Kunjungi Rumah Pemulihan Permata Cimahi dan Bala Keselamatan Bandung
Terinspirasi Kasus Indogrosir, Mahasiswa Makassar Ajak Korban Perampasan Tanah Jalin Konsolidasi
Duduki Indogrosir Makassar, Ahli Waris Tjoddo Punya Bukti Kepemilikan Kuat Atas Tanah Kilometer 18
Duduki Paksa Indogrosir Makassar, Ahli Waris Tanah Tjoddo: “Tanah ini Dikuasai Pihak Tidak Sah”
Indogrosir Makassar Diduduki Paksa, Karyawan Picu Bentrok dengan Ahli Waris Tanah Tjoddo, Berikut Foto-fotonya
Indogrosir Makassar Diduduki Paksa Ahli Waris Tanah Tjoddo: Berpotensi Korban Nyawa Ke-2 Belah Pihak"
Ahli Waris Tanah Tjoddo Main Bakar, Indogrosir Makassar Tutup Operasi Sejak Ashar, Ini Foto-Foto Panasnya
Breaking News: Indogrosir Makassar Diduduki Massa Pendukung Ahli Waris Tjoddo, Berikut Foto-fotonya