Program Jumat Berbagi Polres Sukabumi Kota: Bagikan 100 Nasi Kotak di depan Masjid Al Ikhlas

Sabtu, 22 Jun 2024 08:39
    Bagikan  
Program Jumat Berbagi Polres Sukabumi Kota: Bagikan 100 Nasi Kotak di depan Masjid Al Ikhlas
Instagram @polres_sukabumikota.

Petugas Sat Lantas membagikan nasi kotak siap saji ke jamaah Masjid Al Ikhlas, Kota Sukabumi

INDONESIATREN.COMSejumlah petugas Satuan Lalulintas Polres Sukabumi Kota pada Jumat, 21 Juni 2024, siang, seusai Salat Jumat, membagikan 100 nasi kotak siap saji kepada warga dan jamaah di depan Masjid Al Ikhlas, Jalan Merdeka, Kampung Cikundul, Kecamatan Lembursitu, Kota Sukabumi.

Dikutip dari akun Instagram Humas Polres Sukabumi Kota, @polres_sukabumikota, Jumat, 21 juni 2024, pukul 19:42 WIB, kegiatan humanis dan mulia yang dilaksanakan petugas Satuan Lalulintas ini merupakan wujud dari Program Jumat Berbagi Polres Sukabumi Kota.

Baca juga: Jumat Berkah di Masjid Pemuda Indonesia Surabaya, Terbuka Bagi Siapa Saja Tanpa Lihat Suku dan Agama





Program ini rutin dilaksanakan pada setiap pekan di Hari Jumat oleh Polres Sukabumi Kota, sebagaimana diungkapkan Kapolres Sukabumi Kota, AKBP Ari Setyawan Wibowo, melalui Kasi Humas, Iptu Pol. Astuti Setyaningsih.

“Alhamdulilah, hari ini (Jumat, 21 Juni 2024), Polres Sukabumi Kota kembali melaksanakan Program Jumat Berbagi, dengan membagikan 100 nasi kotak siap saji kepada warga dan jamaah, usai Ibadah Salat Jumat, di depan Masjid Al Ikhlas, Lembursitu,” ujar Astuti.

Baca juga: Jumat Berkah: Meneladani Hikmah dari Pemuda Asal Sukabumi, Muhammad Cecep Abdullah

Pada Jumat pekan lalu, 14 Juni 2024, Program Jumat Berbagi Polres Sukabumi Kota ini dilaksanakan di depan Masjid Al Ikhlas, Jalan Lingkar Selatan, Kampung Babakan Cibeureum, Kota Sukabumi.

Saat itu, sebanyak 100 nasi kotak siap saji dibagikan oleh para petugas Sat Lantas Polres Sukabumi Kota kepada jamaah dan warga, yang baru selesai melaksanakan Ibadah Salat Jumat di Masjid tersebut. (*)

Baca Berita dan Artikel Menarik Lainnya di Google News

Berita Terbaru

Sepekan tak Terlihat, Lelaki Lansia Ditemukan Meninggal dalam Kamar Kontrakan di Parungkuda, Sukabumi

Info Lowongan Kerja

Ragam Selasa, 18-Feb-2025 14:38
Info Lowongan Kerja
Sambut Ramadhan, Dir Reskrimsus Polda Gorontalo Ikut Monitoring Bahan Pokok di Kota dan Kabupaten Gorontalo

Info Lowongan Kerja

Ragam Minggu, 16-Feb-2025 14:07
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 15-Feb-2025 22:44
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Jumat, 14-Feb-2025 16:26
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Kamis, 13-Feb-2025 20:42
Info Lowongan Kerja
Kerjasama dengan RS Cicendo, Kejati Jabar Gelar Pemeriksaan Mata dan Gigi di SDN 02 Bojong Asih Bandung

Info Lowongan Kerja

Ragam Rabu, 12-Feb-2025 15:33
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Selasa, 11-Feb-2025 17:37
Info Lowongan Kerja
Peduli Lingkungan, Dian-Amih Gelar “Ngayuga Bumi Kuningan 2025” Gema Jabar Hejo Bergerak di Caracas Kuningan

Info Lowongan Kerja

Ragam Senin, 10-Feb-2025 14:01
Info Lowongan Kerja
Gandeng Manzone, Denny Sumargo Luncurkan Pakaian Dalam Pria Merk Rudal
4 Meninggal, Ini Kronologi Kecelakaan Truk Muatan Batu Timpa Minibus di Sukabumi
Breaking News: Truk Timpa Mobil di Palabuhanratu Sukabumi, 4 Warga Meninggal Dunia!!! Simak Foto-fotonya
Obati Kerinduan Jelang Akhir Pekan: Live “Indonesia Kemarin’ di NBS Radio Bersama Niagara Band

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 8-Feb-2025 12:51
Info Lowongan Kerja
Secuil tentang Aktuil: Majalah Hiburan Lokal Fenomenal yang Tetap Aktual pada Era Milenial

Info Lowongan Kerja

Ragam Jumat, 7-Feb-2025 21:02
Info Lowongan Kerja
Aktivitas PETI Dibongkar Polda Gorontalo, 3 Terduga Pelaku Terancam 5 Tahun Penjara dan Denda 100 M