Timnas AMIN: Jika Anies-Muhaimin Menang di Pilpres 2024, Semua Wajib Dirangkul

Nusantara
Selasa, 30 Jan 2024 17:03
    Bagikan  
Timnas AMIN: Jika Anies-Muhaimin Menang di Pilpres 2024, Semua Wajib Dirangkul
Instagram/@cakiminow

Potret capres dan cawapres nomor urut 2, Anies Basweda-Muhaimin Iskandar.

INDONESIATREN.COM - Juru bicara (jubir) Timnas AMIN, Mardani Ali Sera menyebut bahwa paslon nomor urut 01, Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar akan merangkul semua pihak apabila terpilih di Pilpres 2024.

"Semuanya wajib dirangkul," ujar Mardani.

Mardani mengungkapkan merangkul para kompetitor bukan berarti harus masuk dalam jajaran kabinet.

"Jadi, wajib itu bukan berarti diposisikan di dalam kabinet. Tapi kita akan bersama-sama dan mengundang," katanya.

Baca juga: Siap Adu Data dan Analisa dengan Luhut, Tom Lembong Terima Ajakan Cak Imin untuk Cek Program Hilirasasi

Ia menerangkan bahwa hal tersebut dilakukan bertujuan agar dapat membangun Indonesia yang lebih baik.

"Diundang untuk sama-sama membahas Indonesia ke depannya," ucapnya.

Seperti diketahui, Komisi Pemilihan Umum (KPU) telah menetapkan para pasangan capres-cawapres di Pilpres 2024.

Paslon nomor urut 1, Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar, paslon nomor urut 2, Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka, dan paslon nomor urut 3, Ganjar Pranowo-Mahfud MD. (*)


Baca Berita dan Artikel Menarik Lainnya di Google News

Berita Terbaru

Sepekan tak Terlihat, Lelaki Lansia Ditemukan Meninggal dalam Kamar Kontrakan di Parungkuda, Sukabumi

Info Lowongan Kerja

Ragam Selasa, 18-Feb-2025 14:38
Info Lowongan Kerja
Sambut Ramadhan, Dir Reskrimsus Polda Gorontalo Ikut Monitoring Bahan Pokok di Kota dan Kabupaten Gorontalo

Info Lowongan Kerja

Ragam Minggu, 16-Feb-2025 14:07
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 15-Feb-2025 22:44
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Jumat, 14-Feb-2025 16:26
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Kamis, 13-Feb-2025 20:42
Info Lowongan Kerja
Kerjasama dengan RS Cicendo, Kejati Jabar Gelar Pemeriksaan Mata dan Gigi di SDN 02 Bojong Asih Bandung

Info Lowongan Kerja

Ragam Rabu, 12-Feb-2025 15:33
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Selasa, 11-Feb-2025 17:37
Info Lowongan Kerja
Peduli Lingkungan, Dian-Amih Gelar “Ngayuga Bumi Kuningan 2025” Gema Jabar Hejo Bergerak di Caracas Kuningan

Info Lowongan Kerja

Ragam Senin, 10-Feb-2025 14:01
Info Lowongan Kerja
Gandeng Manzone, Denny Sumargo Luncurkan Pakaian Dalam Pria Merk Rudal
4 Meninggal, Ini Kronologi Kecelakaan Truk Muatan Batu Timpa Minibus di Sukabumi
Breaking News: Truk Timpa Mobil di Palabuhanratu Sukabumi, 4 Warga Meninggal Dunia!!! Simak Foto-fotonya
Obati Kerinduan Jelang Akhir Pekan: Live “Indonesia Kemarin’ di NBS Radio Bersama Niagara Band

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 8-Feb-2025 12:51
Info Lowongan Kerja
Secuil tentang Aktuil: Majalah Hiburan Lokal Fenomenal yang Tetap Aktual pada Era Milenial

Info Lowongan Kerja

Ragam Jumat, 7-Feb-2025 21:02
Info Lowongan Kerja
Aktivitas PETI Dibongkar Polda Gorontalo, 3 Terduga Pelaku Terancam 5 Tahun Penjara dan Denda 100 M