Kondisi Fisik Sudah Siap, Teja Paku Alam Incar Posisi Kiper Utama Persib Bandung

Selasa, 23 Jan 2024 21:20
    Bagikan  
Kondisi Fisik Sudah Siap, Teja Paku Alam Incar Posisi Kiper Utama Persib Bandung
Persib.co.id

Kiper Persib Bandung, Teja Paku Alam.

INDONESIATREN.COM - Perebutan posisi kiper utama Persib Bandung makin ketat setelah datangnya Kevin Ray Mendoza

Kevin bergabung Persib Bandung dari kesebelasan Liga Super Malaysia, Kuala Lumpur City FC pada pertengahan Liga 1 2023-2024.

Praktis, Persib Bandung memiliki tiga kiper, yakni Kevin, Teja Paku Alam, Fitrul Dwi Rustapa, dan Reky Rahayu musim ini.

Teja yang sudah membela Pangeran Biru sejak 2020 itu, menjadi pilihan utama Persib Bandung sebelum kedatangan Kevin.

Baca juga: 3 Mantan Pejabat Perumda ATE Kabupaten Sukabumi Terjerat Kasus Korupsi, Negara Rugi Rp1 Miliar Lebih

Beberapa waktu ke belakang, Teja menghabiskan waktu di ranjang perawatan. Dia berharap, bisa kembali berada di performa terbaik.

"Saya harap bisa kembali ke top performa, dan bisa menjadi pilihan utama di sektor penjaga gawang," katanya pada Selasa, 23 Januari 2024.

Teja mengaku, saat ini kondisi fisiknya sudah siap 100 penuh untuk kembali mengawal gawang Persib Bandung.

"Kondisi fisik selalu ditingkatkan oleh pelatih, jadi sudah tidak ada masalah," ujarnya.(*)

Baca Berita dan Artikel Menarik Lainnya di Google News

Berita Terbaru

Kerjasama dengan RS Cicendo, Kejati Jabar Gelar Pemeriksaan Mata dan Gigi di SDN 02 Bojong Asih Bandung

Info Lowongan Kerja

Ragam Rabu, 12-Feb-2025 15:33
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Selasa, 11-Feb-2025 17:37
Info Lowongan Kerja
Peduli Lingkungan, Dian-Amih Gelar “Ngayuga Bumi Kuningan 2025” Gema Jabar Hejo Bergerak di Caracas Kuningan

Info Lowongan Kerja

Ragam Senin, 10-Feb-2025 14:01
Info Lowongan Kerja
Gandeng Manzone, Denny Sumargo Luncurkan Pakaian Dalam Pria Merk Rudal
4 Meninggal, Ini Kronologi Kecelakaan Truk Muatan Batu Timpa Minibus di Sukabumi
Breaking News: Truk Timpa Mobil di Palabuhanratu Sukabumi, 4 Warga Meninggal Dunia!!! Simak Foto-fotonya
Obati Kerinduan Jelang Akhir Pekan: Live “Indonesia Kemarin’ di NBS Radio Bersama Niagara Band

Info Lowongan Kerja

Ragam Sabtu, 8-Feb-2025 12:51
Info Lowongan Kerja
Secuil tentang Aktuil: Majalah Hiburan Lokal Fenomenal yang Tetap Aktual pada Era Milenial

Info Lowongan Kerja

Ragam Jumat, 7-Feb-2025 21:02
Info Lowongan Kerja
Aktivitas PETI Dibongkar Polda Gorontalo, 3 Terduga Pelaku Terancam 5 Tahun Penjara dan Denda 100 M

Info Lowongan Kerja

Ragam Kamis, 6-Feb-2025 20:39
Info Lowongan Kerja
Diduga Akibat Korsleting Listrik, Kandang Ayam PT Jaffa Comfeed 2 di Nagrak Sukabumi Terbakar

Info Lowongan Kerja

Ragam Rabu, 5-Feb-2025 14:34
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Ragam Selasa, 4-Feb-2025 18:16
Info Lowongan Kerja
Kajati Jabar Tandatangani Kerjasama dengan RS Dr. Hasan Sadikin, RS Mata Cicendo, dan RS Dr. H.A. Rotinsulu
Minibus Rombongan asal Cianjur Terbalik di Cikidang Sukabumi, 9 Orang Luka Berat
Bahas Kondisi Dunia, Universitas Moestopo Gelar Public Lecture Bersama Akademisi Malaysia