Viral! Konser Hindia Dituding Sebarkan Aliran Satanis dan Illuminati, Baskara Putra Angkat Bicara

Rabu, 15 Nov 2023 22:00
    Bagikan  
Viral! Konser Hindia Dituding Sebarkan Aliran Satanis dan Illuminati, Baskara Putra Angkat Bicara
Tangkapan layar Instagram @wordfangs dan @secretpi

Beredar potongan video viral konser Hindia yang memperlihatkan bahwa grup musik tersebut diduga menyebarkan aliran satanis dan illuminati. Sang vokalis, Baskara Putra pun angkat bicara.

INDONESIATREN.COM - Beredar potongan video viral konser Hindia yang memperlihatkan bahwa grup musik tersebut diduga menyebarkan aliran satanis dan illuminati.

Dalam unggahan video yang dibuat oleh akun TikTok @secretpieh pada Selasa, 14 November 2023.

Di tengah konser, saat menyanyikan lagu berjudul "Matahari Terbit", Hindia meminta penonton untuk menutup mata mereka dengan kain yang mereka bawa, dan di tengah lagu, penonton kemudian diminta untuk membuka penutup mata itu.

Setelah membuka mata penonton pun kaget karena melihat sebuah patung yang diduga representasi satanis dan menyebut bahwa Baskara Putra atau Hindia menyebarkan organisasi satanis dan illuminati.

Baca juga: Viral! Deretan Artis Memperlihatkan Paras Cantiknya di Foto KTP, Netizen: Emang Boleh Secantik Itu?

Momen itu juga mengundang perhatian warganet akan representasi satanis yang dibawa Hindia, lalu dituding sebagai penyebar aliran satanis dan illuminati.

Akibat ramainya perdebatan dan spekulasi dari kasus itu, akhirnya Baskara Putra menanggapi secara langsung dan santai melalui akun Twitter (X) miliknya, @wordfangs.

"Puji Tuhan dianggap illuminati. Apakah ini tandanya aku sudah dianggap sukses?" cuit Baskara Putra pada Selasa, 14 November 2023. Cuitan itu sampai berita ini ditulis sudah dilihat lebih dari 1,3 juta kali.

Selain itu, di Instagram Story nya Baskara Putra, ia menyindir warganet yang menggap dia sebagai penyebar aliran satanis,"@madukina @chika_olivia lagi latihan lagu satanis," tulis Baskara Putra.

Alih-alih terkait satanis dan illuminati, Baskara Putra menjelaskan sebenarnya lagu yang berjudul "Matahari Tenggelam" menceritakan tentang cyberbullying.

Baca Berita dan Artikel Menarik Lainnya di Google News

Berita Terbaru

Info Lowongan Kerja

Ragam Minggu, 4-May-2025 17:05
Info Lowongan Kerja
Ultimatum Indogrosir Makassar untuk Kembali Mediasi, Inilah Sosok Bernyali: Abd. Jalali Dg. Nai
Terancam Direlokasi Paksa dari Pulau Kera, Warga Suku Samaa Bangsa Bayo Rayakan HPN 2 Mei 2025
Ultimatum 3 Hari untuk Mediasi, Ahli Waris Tanah Tjoddo Siapkan Aksi Sangat Keras Atas Indogrosir Makassar
PDM Serahkan SK Kepala SMK Muhammadiyah Majalengka: Kepala Sekolah Dapat Diganti Kapan Saja
Berkas Dinyatakan P-21, 4 Tersangka Kasus Minyakita Diserahkan Polda Gorontalo ke Kejari Boalemo

Info Lowongan Kerja

Ragam Kamis, 1-May-2025 09:07
Info Lowongan Kerja
Disebut Rusak Pagar dan Aniaya Karyawan Indogrosir Makassar, Ahli Waris Tanah Tjoddo Dilaporkan ke Polda Sulse

Info Lowongan Kerja

Ragam Rabu, 30-Apr-2025 14:56
Info Lowongan Kerja
Sosialisasikan Slogan “Kenali Hukum Jauhi Hukuman”, Kejati Jabar Gelar Penkum di Kecamatan Rancasari Bandung

Info Lowongan Kerja

Ragam Selasa, 29-Apr-2025 14:26
Info Lowongan Kerja
Abaikan Rekomendasi Mediasi, Indogrosir Makassar Akhirnya Diduduki Paksa Ahli Waris Tanah Tjoddo

Info Lowongan Kerja

Ragam Senin, 28-Apr-2025 16:07
Info Lowongan Kerja
Bakti Sosial Paskah, Kajati Jabar Kunjungi Rumah Pemulihan Permata Cimahi dan Bala Keselamatan Bandung
Terinspirasi Kasus Indogrosir, Mahasiswa Makassar Ajak Korban Perampasan Tanah Jalin Konsolidasi
Duduki Indogrosir Makassar, Ahli Waris Tjoddo Punya Bukti Kepemilikan Kuat Atas Tanah Kilometer 18
Duduki Paksa Indogrosir Makassar, Ahli Waris Tanah Tjoddo: “Tanah ini Dikuasai Pihak Tidak Sah”
Indogrosir Makassar Diduduki Paksa, Karyawan Picu Bentrok dengan Ahli Waris Tanah Tjoddo, Berikut Foto-fotonya
Indogrosir Makassar Diduduki Paksa Ahli Waris Tanah Tjoddo: Berpotensi Korban Nyawa Ke-2 Belah Pihak"
Ahli Waris Tanah Tjoddo Main Bakar, Indogrosir Makassar Tutup Operasi Sejak Ashar, Ini Foto-Foto Panasnya